Kamis, 12 Juli 2012

Seungri Big Bang Ingin Berbagi Payung dengan Siapa?

Seungri Big Bang mengenakan setelan lengkap dan berharap berbagi sebuah payung dengan seseorang yang spesial.


Seungri mempost sebuah foto di me2day ya pada 11 Juli menulis, “Tidakkah kau pikir aku romantis hari ini? Payung ini sepertinya terlalu besar untuk dipakai sendiri, siapa yang ingin berbagi?
Foto yang disertakan menunjukkan Seungri dalam setelan lengkap di bawah sebuah payung transparan dalam hujan dan sepertinya itu terlihat keluar dari sebuah majalah fashion.

Netizens merespon dengan mengatakan, “Apakah ini sebuah pemotretan majalah?”, “Sekarang dia terlihat seperti seorang pria daripada seorang anak laki-laki”, dan “Aku ingin berbagi payung denganmu!”

Via: koreanindo.net

Tidak ada komentar:

Posting Komentar