Rabu, 22 Mei 2013

2PM Tampil Maskulin untuk “Vogue Korea”

2PM baru saja menunujukkan pesona maskulin mereka melalui pemotretan terbaru.

Setelah absen dua tahun dari pasar musik Korea, 2PM kembali dengan album ketiga, “Grown.” Mereka baru saja berpose untuk majalah mode, “Vogue Korea” untuk berbicara tentang peningkatan mereka saat ini.

2pm-vogue-3


Konsep pemotretan ini adalah “teman berlibur”  2PM memamerkan kedekatan mereka dan pesona maskulin.

2PM juga berbagi pikiran mereka pada tujuan musik mereka dan menunjukkan citra sebagai musisi matang. Mereka juga memiliki waktu yang menyenangkan berbicara tentang lawan jenis sebagai laki-laki di usia dua puluhan.

2PM juga berbicara tentang koreografi untuk “Come Back To Me After Hearing This Song.” Mereka berkata, “koreografer Non-Korea sedang membuat dance untuk kami sehingga kami harus menerjemahkan lirik untuk mereka. Tapi karena mereka tidak bisa tahu makna 100% , mereka membuat bagian dari dance dengan tersenyum dan bertepuk tangan, meskipun lagu ini tentang menyesali dan menyakiti. Tapi kami pikir ini memiliki efek aneh positif jadi kami terjebak untuk itu. “

Pemotretan dan wawancara dapat ditemukan di edisi Juni “Vogue Korea.”


2pm-vogue-2 








Cr:soompi
By: Agnes @ aboutkorea

Tidak ada komentar:

Posting Komentar